Skip to content
- Program Kesehatan Sekolah
- Pemeriksaan kesehatan secara umum (gigi, telinga, kulit dan umum) satu semester sekali oleh tenaga medis.
- Pemberian imunisasi BIAS dari puskesmas.
- Pemberian obat cacing.
- Pengukuran berat badan dan tinggi badan satu semester 2 kali.
- Pembinaan dokter kecil.
- Pemberian pengobatan sederhana bagi yang sakit di sekolah.
- Bimbingan dan Konseling
- Mendata awal riwayat perkembangan anak.
- Mendata awal tipe belajar anak.
- Mendata perkembangan anak.
- Menangani siswa bermasalah dalam kepribadian dan prestasi.
- Konsultasi dan mengkomunikasikan perkembangan anak.
- Home visit bila diperlukan.
- Perpustakaan
- Menjadikan perpustakaan sebagai sumber dan media belajar siswa di sekolah.
- Melatih anak untuk gemar membaca
- Menjadikan materi perpustakaan kedalam materi bahasa Indonesia.
- Membuat jadwal kunjungan siswa
- Terbuka untuk wali murid
- Program Conditioning (Pembiasaan) dalam beramal dan beribadah.
- Gerakan jum’at berinfaq untuk melatih anak gemar berinfaq .
- Penyembelihan hewan Qurban pada hari raya ‘Idul Adha
- Pembagian zakat fitrah
- Makan bersama.
- Sholat Dzuhur berjama’ah.
- Sholat Jum’at dan sholat dhuha
- Selalu berdo’a sesudah sholat dan dalam kegiatan sehari-hari.
- Gerakan menabung setiap pekan sekali untuk melatih hidup hemat.
- Menjenguk / mendo’akan teman yang sakit atau tertimpa musibah.
- English Day
- Hafalan do’a, surat-surat Al Qur’an
- Hafalan conversation
- Lomba Kebersihan kelas
- Peringatan Hari Besar Nasional dan Islam
- Peringatan 17 Agustus.
- Halal bihalal.
- Peringatan Isro’ mi’roj.
- Peringatan 1 Muharam.
- Peringatan Maulid Nabi.
- Hari Pendidikan Nasional.
- Bisnis day.
- Program Kedisiplinan dan Kepemimpinan Siswa.
- Upacara / Apel Pagi setiap hari Senin
- Pembentukan petugas penegak disiplin siswa (PPDS).
- Mengadakan Persami (Perkemahan Sabtu Minggu)
- Memberdayakan pengurus kelas
- Menjadi petugas perpustakaan, petugas koperasi dan petugas dokter kecil
- Latihan menjadi imam sholat
- Latihan menjadi muadzin
- Leadership Training Camp
- Koperasi Sekolah
- Koperasi sekolah menyediakan peralatan sekolah (alat tulis,buku, seragam,dll)
- Wahana untuk latihan jual beli sederhana atau bertransaksi.
- Koperasi sebagai tempat belajar siswa.